GELORA.ME -Sebuah tragedi menimpa sepak bola Aljazair. Tiga orang dilaporkan tewas dan lebih dari 70 lainnya cedera usai pengaman tribune atas stadion di negara Afrika Utara itu roboh usai laga.
Dikutip dari BBC, Senin 23 Juni 2025, tragedi itu terjadi pada Sabtu kemarin, 21 Juni 2025, di Stade du 5 Juillet, setelah laga antara MC Alger versus NC Magra yang berakhir tanpa gol di pekan terakhir Algerian Ligue 1.
Hasil imbang itu memastikan Alger meraih gelar juara liga untuk kedua kalinya secara beruntun di kasta tertinggi sepak bola Aljazair.
Artikel Terkait
Wardatina Mawa Bongkar Momen Haru dan Tuduhan Zina Insanul Fahmi: Kronologi Lengkap
Gus Yahya Bantah Tuduhan Afiliasi Zionis & Isu Dana Rp 900 Miliar, Ini Klarifikasi Lengkapnya
Joman Beberkan 700 Bukti & Tuding Orang Besar Demokrat Dalangi Isu Ijazah Jokowi
PSSI Kembali ke Sistem Kolektif Cari Pengganti Kluivert? Ini Kata Pengamat