Selama menghadapai serangan roket dan rudal Hamas, Israel mengklaim mampu bekerja dengan efektif melumpuhkan hampir semua serangan.
Akan tetapi beberapa waktu lalu, Iron Dome Isarel hancur ditangan Hizbullah dalam salah serangan roket.
Dalam serangan tersebut merupakan kali pertamanya kehancuran Iron Dome akibat serangan roket.
Adapun Iron Dome yang hancur berada di pos terdepan Israel di Ramot Naftali dekat perbatasan Lebanon.
Dari informasi yang beradar, Iron Dome berhasil dihancurkan oleh salah satu rudal lansiran Iran yang dinami dengan Almas.
Sedangkan IDF hingga saat ini masih belum mengomentari terkait dengan hancurnya Iron Dome akibat serangan roket Hizbullah tersebut.
Tentu saja keberhasilan Almas menghajar Iron Dome menjadi salah satu penyemangat bagi Hizbullah dalam penyerangannya kewilayah Israel.
Selain menggunakan Almas, Hizbullah juga telah mulai meluncurkan untuk pertama kali rudal terbaru yang dikirimkan oleh Iran.
Rudal yang dinami Sayyad 2 ini digunakan oleh Hizbullah dalam menghadang pesawat tempur F-16 Israel di Mayadeen.
Penggunaan rudal ini menyusul serangan udara yang dilakukan oleh Israel ke wilayah Lebanon dan serangan terbaru dilancarkan ke wilayah selatan Lebanon pada Kamis pagi.
Artikel Terkait
Budi Arie Setiadi Gabung Gerindra: Cari Perlindungan dari Kasus Judi Online?
China Buka Ekspor Logam Tanah Jarang ke AS: Dampak & Isi Kesepakatan Trump-Xi
Putusan MK Wajibkan Keterwakilan Perempuan di Pimpinan AKD DPR, Fraksi PAN Siap Dukung
4 Faktor Pemicu Hujan Lebat BMKG & Puncak Musim Hujan 1-7 November 2025