GELORA.ME - PDRB per kapita merupakan ukuran pendapatan rata-rata per penduduk suatu wilayah pada tahun tertentu, dihitung dengan membagi PDRB wilayah tersebut dengan jumlah penduduknya.
Tingkat pendapatan per kapita sering dianggap sebagai indikator kemakmuran ekonomi, karena semakin tinggi nilai tersebut, kemungkinan wilayah tersebut memiliki tingkat kesejahteraan yang lebih baik. Dilansir dari goodstas.id, Selasa (26/12/2023).
PDRB atau Produk Domestik Regional Bruto per kapita bisa menjadi indikator untuk menentukan Provinsi terkaya di Indonesia.
Baca Juga: Eksplorasi Kekayaan: 5 Fakta Menarik dan Daftar Orang Terkaya di Batam dan Bali
PDRB adalah salah satu indikator penting untuk dapat mengetahui kondisi ekonomi pada suatu daerah.
PDRB menurut harga berlaku (ADHB) digunakan untuk mengetahui kemampuan sumber daya ekonomi, pergeseran, dan struktur ekonomi suatu daerah. Ini mengacu pada harga perkembangan pasar.
Dari penilaian PDRB per kapita tiap Provinsi yang dilakukan oleh Badan Pusat Statistik (BPS), data tahun 2022 menunjukkan ada 7 Provinsi terkaya di Indonesia merujuk pada nilai PDRB per kapita.
Artikel Terkait
Polisi dan TNI Minta Maaf, Hasil Lab Buktikan Es Gabus Aman dari Spons
Bahaya Gas Tertawa Whip Pink: BNN Peringatkan Risiko Kematian Pasca Kasus Lula Lahfah
Bahaya Nge-Whip: Henti Jantung Mendadak hingga Risiko Fatal Nitrous Oxide
Discombobulator: Senjata Rahasia AS Lumpuhkan Roket Rusia & China di Venezuela