GELORA.ME -Ribuan aparatur desa yang tergabung dalam Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) menggelar aksi unjuk rasa di depan Gedung DPR RI, Jalan Gatot Soebroto, Jakarta, Selasa (5/12).
Unjuk rasa massa Apdesi ini sempat diwarnai aksi bakar ban di pintu gerbang DPR.
Pantauan Kantor Berita Politik RMOL di lokasi, massa terlihat membakar ban bekas, spanduk, hingga botol-botol minuman plastik.
Artikel Terkait
Kapolri Tantang Dicopot! DPR RI Tolak Wacana Penggabungan Polri ke Kemendagri
Kapolri Listyo Sigit: Lebih Baik Dicopot Daripada Polri di Bawah Kemendagri
Iran Siaga Tinggi Pasang Mural Ancaman untuk AS, Siap Perang Habis-habisan
Hogi Minaya Jadi Tersangka Usai Kejar Penjambret Istrinya: Kronologi & Proses Hukum Terkini