GELORA.ME - Viral, seusai menerima penetapan Upah Minimum Kota Kabupaten (UMK) oleh Penjabat Gubernur Jawa Barat, Bey Triadi Machmudin pada Kamis (30/11/2023) sore, di Gedung Sate Bandung.
Oknum buruh mengamuk hingga merusak barang-barang proyek dan lempari traffic cone.
"Awalnya kita sedang neduh datang para buruh lalu menghampiri dan tiba tiba menarik terpal, melempar traffic cone pembatas jalan dan merusak costum yang sudah di pasang," kata Abu Sabit pekerja proyek, saat ditemui, Jumat (1/12/2023).
Artikel Terkait
SP3 Kasus Ijazah Jokowi: Analisis Lengkap Strategi Pengalihan Isu & Dampak Restorative Justice
Danantara Ambil Alih 28 Perusahaan di Sumatra: Tambang Agincourt Milik Astra Dialihkan ke Perminas
Hotman Paris Bantu Korban Es Gabus Viral: Perempuan Pemicu Fitnah Dicari
Indonesia dalam Dewan Perdamaian Trump: Pelanggaran Prinsip Bebas Aktif?