GELORA.ME – Kontroversi mengenai sapi kurban Dewi Perssik semakin memanas setelah dia menuduh Ketua RT di lingkungan rumahnya meminta uang sebesar Rp100 juta untuk kurban.
Hal ini diperparah dengan pernyataan Dewi Perssik yang mengaitkan bantuan dari relawan Sahabat Ganjar (pendukung Ganjar Pranowo) dalam permasalahan tersebut.
Dikutip dari akun TikTok @infobimantara pada Senin (3/7/2023), Dewi Perssik menyampaikan alasan kenapa dirinya membawa kembali sapi kurbannya adalah karena akan disembelih bersama Sahabat Ganjar.
“Saya ambil kembali sapinya karena memang akan disembelih di tempat teman saya, bersama sahabat ganjar,” kata Dewi Perssik.
Artikel Terkait
Aturan Baru BGN: Larangan Bawa Pulang Makanan MBG, Ini Tujuan & Dampaknya
Polisi dan TNI Minta Maaf, Hasil Lab Buktikan Es Gabus Aman dari Spons
Bahaya Gas Tertawa Whip Pink: BNN Peringatkan Risiko Kematian Pasca Kasus Lula Lahfah
Bahaya Nge-Whip: Henti Jantung Mendadak hingga Risiko Fatal Nitrous Oxide