“Karena itu kami sangat optimis, antara saya dengan Anies bisa saling melengkapi,” pungkasnya.
Meski pasangan AMAN ini sudah mengantongi dukungan dari PKS sebagai partai pemenang Pileg Jakarta 2024, nyatanya pasangan ini masih kurang 4 kursi.
Sejauh ini, Anies juga dilirik oleh NasDem, PKB, bahkan PDIP. Namun ketiga partai ini ingin mengusung Anies dengan kander masing-masing partai.
Sumber: kumparan
Artikel Terkait
Eggi Sudjana Sebut Roy Suryo Belagu Soal Kasus Ijazah Jokowi: Kronologi & Daftar Tersangka
Fakta Tanggal Kelulusan Jokowi di UGM: Analisis 2 Pernyataan Kontroversial Rektor
Reshuffle Kabinet Prabowo: Pratikno Diganti, Sinyal Lepas dari Geng Solo dan Jokowi?
Reshuffle Kabinet Prabowo 2026: Analisis Isu Penggantian Menlu Sugiono & Menko PMK