GELORA.ME - Panglima TNI Laksamana Yudo Margono dengan tegas menolak adanya perbaikan di lembaga pemasyarakatan militer (Lemasmil). Tujuannya, agar narapidana yang sedang menjalani hukuman merasa jera.
“Makanya saya enggak mau kemarin untuk diajukan perbaikan, enggak, enggak usah perlu diperbaiki, kalau perlu dicampur sama ayam atau kucing di dalam situ, biar kapok,” ujar Yudo di Mabes TNI, Jakarta Timur, Selasa (12/9/2023).
Yudo mengaku tidak ingin prajurit yang dinyatakan bersalah malah memperoleh kenyamanan saat menjalani hukuman. Yudo lalu membandingkan dengan prajurit yang sedang bertugas di Papua.
Artikel Terkait
Popularitas Purbaya Yudhi Sadewa Anjlok? Ini Peringatan Keras Pengamat Politik
KPK Wajib Periksa Jokowi dan Luhut Terkait Korupsi Whoosh? Ini Kata Pengamat
Prabowo Diminta Tak Lindungi Jokowi & Luhut: Analisis Dampak dan Konsekuensi Politik
Analisis Peluang Kemenangan Prabowo di Pilpres 2029: Nyaris Tanpa Lawan Tanding?