GELORA.ME -Pengamat politik Rocky Gerung menilai Partai Demokrat akan kesulitan untuk membentuk poros politik keempat setelah memutuskan keluar dari Koalisi Perubahan mendukung Anies Baswedan sebagai calon presiden (capres).
"Lain kalau Demokrat ambil opsi yang sangat mungkin kalkulasinya agak rumit yaitu gerbong keempat," kata Rocky dalam pernyataannya, dikutip Liberte Suara, Jumat (8/9/2023).
Ia menuturkan, meski hal tersebut jauh lebih rumit, tapi itu lebih menunjukkan sikap etis dan bermoral ketimbang memutuskan bergabung dengan kubu PDI Perjuangan atau Prabowo Subianto.
Artikel Terkait
Hashim Djojohadikusumo: 4 Alasan Kuat Prabowo Menang Pilpres 2029, Rating Capai 82%
Koalisi Masyarakat Sipil Laporkan 11 Anggota Panja RUU KUHAP ke MKD, Ini Sebabnya
KPU Surakarta Musnahkan Dokumen Lamaran Jokowi Calon Wali Kota Solo 2005, Ini Penjelasannya
Cara Menulis Artikel SEO yang Benar (Langkah demi Langkah)