Menurutnya, pergantian fase kepemimpinan selalu akan ada keberlanjutan dan perubahan. Anies mengaku mau melanjutkan program Jokowi asal bermanfaat untuk rakyat.
“Yang baik dan bermanfaat pasti diteruskan, kalau tidak diteruskan itu berbahaya. Jadi, saya melihat, ke depan itu yang merasakan manfaat oleh masyarakat banyak, akan diteruskan dipastikan,” ujarnya.
Dia menambahkan, manajemen dan tata kelola untuk program yang akan dilanjutkan juga harus jelas, agar memiliki dasar yang kuat ketika menggunakan uang rakyat.
“Uang rakyat yang dipakai untuk menjalankan (program) atau uang rakyat yang dipakai untuk membayar hutangnya?” tandasnya.
Sumber: RMOL
 
                         
                                 
                                             
                                             
                                             
                                                 
                                                 
                                                 
                                                 
                                                 
                                                
Artikel Terkait
MKD DPR Tolak Pengunduran Diri Rahayu Saraswati, Dituding Cari Muka ke Prabowo
KPK Diminta Usut Tuntas Kasus Whoosh, Libatkan Mantan Pejakat
Rismon Sianipar Klaim Prabowo Tahu Soal Ijazah Gibran: Fakta dan Perkembangan Terbaru
Dugaan Mark Up Proyek Kereta Cepat Whoosh: DPR Dukung KPK Usut Tuntas