Namun demikian, lanjut Kaesang, hanya sang kakak Gibran Rakabuming Raka yang tidak tidak setuju dirinya maju dalam Pilkada. Terutama jika bertarung di Pilwalkot Solo.
Sambil berkelakar, Kaesang menyebut Gibran tidak setuju karena menganggap dirinya jadi ancaman berat.
"Enggak (Gibran tidak setuju), karena dia tahu aku jadi ancaman berat buat dia," kata Kaesang.
Dalam video di kanal YouTube Kaesang Pangarep by GK Hebat, Kaesang menyampaikan siap menjadi Depok pertama alias Calon Walikota Depok.
"Saya Kaesang Pangarep, saya sudah mendapatkan izin dan restu dari keluarga saya, InsyaAllah dengan ini saya siap untuk hadir menjadi Depok pertama," ucap Kaesang Sabtu lalu (10/6).
"Mohon dukungannya, merdeka!" tutup Kaesang.
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
KPK Finalisasi Kerugian Negara Kasus Korupsi Kuota Haji 2024, Yaqut-Gus Alex Tersangka
SP3 Kasus Ijazah Jokowi: Keadilan Restoratif Terjungkirbalik, Kata Aktivis
Prodem Minta Polri Tetap di Bawah Presiden: Alasan, Dampak, dan Analisis Lengkap
SP3 Eggi Sudjana Bermasalah Hukum: Pengamat Soroti Pelanggaran KUHAP & Restorative Justice