Yang terakhir, lanjut Eriko, cawapres yang akan dipasangkan dengan Ganjar dapat menjadi pasangan yang diterima oleh rakyat Indonesia.
"Ini kompetisi harus ada pemenangnya. Namun bagaimana kita menyajikan (pasangan) ini agar rakyat dapat menentukan," papar politikus PDIP itu.
Perlu diketahui, Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri telah mengantongi 10 nama cawapres.
Terdapat enam dari 10 nama yang sudah diungkap kepada publik. Salah satunya adalah Ketum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).
Nantinya, kesepuluh nama cawapres itu akan dikerucutkan hingga paling ramping.
Sumber: suara
Artikel Terkait
Budi Arie Masuk Gerindra: Settingan Jokowi untuk Dua Periode Prabowo-Gibran?
KPK Didorong Usut Tuntas Kasus Korupsi Proyek Kereta Cepat Whoosh: Siapa Dalangnya?
Prabowo Disebut Ksatria & Negarawan, Berani Tanggung Utang Kereta Cepat Whoosh
Relawan Kesehatan Tuntut Pencabutan Perpres 82/2018: Pasal 63 Dinilai Diskriminatif BPJS