Bahkan, ia menyebut Jokowi menjual kedunguan.
“Ini bukan jual murah, ini jual dungu. Cara menjual boleh aja di pameran. Tapi cara menjualnya itu kan yang mau saya sebut dengan istilah baru itu menjual kedunguan sebetulnya,” katanya.
Rocky mengatakan yang dilakukan Jokowi semata-mata mencari sensasi.
Baca Juga: Jokowi Tawarkan Orang Singapura Tinggal di IKN, Rocky Gerung: Ini Mah Bukan Jual Murah, Ini Jual Dungu
“Ini kan mainan dia, yang sejak awalnya dia banggakan dan mungkin mau dijaminkan pada cawapresnya atau presiden selanjutnya,” tuturnya.
Sumber: populis
Artikel Terkait
Menteri PU Dody Hanggodo Terbata-bata Dicecar DPR Soal Anggaran Bencana, Ini Kronologinya
Prodem Ingatkan Prabowo: Bahaya Pemindahan Polri dari Bawah Presiden | Analisis Lengkap
Ahok Desak Jaksa Periksa Erick Thohir & Jokowi Soal Korupsi Minyak Mentah Pertamina
KPK Finalisasi Kerugian Negara Kasus Korupsi Kuota Haji 2024, Yaqut-Gus Alex Tersangka