Baca Juga: Catat, Ini 5 Shio yang Paling Royal di Bulan Januari 2024, Bagaimana dengan Anda?
“Kami agak lengah di awal gim kedua saat lawan bisa melihat celah kosong di pertahanan kami sehingga mereka bisa keluar menyerang. Setelah interval kami bisa memperbaiki hal tersebut dan akhirnya mengunci kemenangan di pertandingan ini,” ungkap Huang.
Dengan hasil ini Zheng/Huang meraih gelar kelimanya di turnamen Daihatsu Indonesia Masters.
Sebelumnya wakil Negeri Panda ini berjaya pada edisi 2018, 2019, 2020, dan 2022.
Baca Juga: Xavi Hernandez Umumkan Mundur dari Barcelona Setelah Kalah 3-5 dari Villareal
Raihan gelar di turnamen BWF Super 500 tersebut memberikan kepercayaan diri lebih buat Zheng/Huang, mengingat di turnamen sebelumnya pada Malaysia Open 2024 mereka hanya mampu melangkah hingga delapan besar.
“Jujur kami tidak tahu dan tidak menghitung berapa gelar yang telah kami raih di Istora Senayan. Kami senang menjadi sejarah buat kami. Terlebih tempat ini juga menjadi favorit kami selama bertanding,” tambah Huang.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: indotren.com
 
                         
                                 
                                             
                                             
                                             
                                                 
                                                 
                                                 
                                                 
                                                 
                                                
Artikel Terkait
Fajar Alfian/Shohibul Fikri Tantang Ganda Malaysia di Perempat Final Hylo Open 2025, Ini Kunci Kemenangan
Mauricio Souza Beri Peringatan Keras Jelang Persija Vs PSBS Biak, Wasit!
Perempatfinal Hylo Open 2025: Jonatan Christie dan 4 Wakil Indonesia Berebut Tiket Semifinal
Strategi PBSI Kirim Skuad Muda ke SEA Games 2025: Target & Analisis