GELORA.ME - Militer Israel mengklaim telah melancarkan serangan udara terhadap sedikitnya enam bandara di wilayah barat, timur, dan tengah Iran.
Dalam pernyataan resmi yang diunggah melalui akun X berbahasa Ibrani, militer Israel menyebut bahwa serangan tersebut dilakukan dengan pesawat tanpa awak yang dikendalikan dari jarak jauh.
Akibat serangan ini, 15 pesawat dan helikopter militer milik Iran dilaporkan hancur, Al Jazeera melaporkan.
“Serangan tersebut merusak landasan pacu, bunker bawah tanah, satu pesawat pengisian bahan bakar, serta jet tempur F-14, F-5, dan helikopter AH-1 milik rezim Iran,” demikian isi pernyataan tersebut.
Artikel Terkait
Kronologi Lengkap & Motif Pembunuhan Alvaro Kiano oleh Ayah Tiri, Alex Iskandar
Download Snack Video Tanpa Watermark 2024: Mudah, Cepat & Gratis
Gus Yahya Tantang Rais Aam Selesaikan Pemecatan di Muktamar PBNU 2026: Ini Jadwal dan Klaimnya
Gus Yahya Bantah Pemecatannya dari Ketum PBNU: Ini Alasan Suratnya Tidak Sah