GELORA.ME -Hasil survei Indo Survey & Consulting (ISC) periode September 2025 mengungkapkan tingkat kepuasan publik terhadap kinerja para menteri kabinet Presiden Prabowo Subianto.
Dari 43 menteri dan pejabat setingkat menteri yang diukur, terdapat enam nama dengan rapor merah atau tingkat kepuasan publik di bawah 40 persen.
Menteri Kehutanan Raja Juli Antoni menempati posisi terbawah dengan tingkat kepuasan hanya 24 persen, menjadi yang terendah di antara seluruh anggota kabinet.
Artikel Terkait
Agus Pambagio Sebut DNA Pegawai Pajak Rampok, Usul Hukuman Mati untuk Koruptor
KPK Ungkap Konstruksi Korupsi Kuota Haji: Dari Pertemuan Jokowi-MBS hingga Pembagian 50:50
Eggi Sudjana Akui Keaslian Ijazah Jokowi? Ini Klarifikasi Peradi Bersatu
Analisis MAKI: Alasan KPK Jerat Gus Yaqut Pasal Perkaya Diri, Bukan Suap