GELORA.ME -Calon Legislatif (Caleg) dari Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Ade Armando, baru-baru ini kena sentil Ketua Umum PSI, Kaesang Pangarep. Hal itu lantaran Ade Armando tengah ramai diperbincangkan warganet karena tingkahnya di sosial media.
Diketahi, belakangan ini, Ade Armando memang acap kali memberikan serangan kepada partai lain termasuk PDIP. Hal itu tidak didukung oleh putra bungsu Jokowi itu. Sebab, Kaesang sendiri tengah menggalakkan politik gembira bagi seluruh anggota PSI.
“Bang Ade Armando, politiklah dengan bergembira Bang Ade. Tapi ya udah lumayan lah,” tutur Kaesang Pangarep.
Hal itu dilontarkan Kaesang setelah mengajak seluruh anggotanya untuk berpolitik dengan bergembira tanpa menyinggung atau merendahkan orang lain.
Artikel Terkait
Menhan Sjafrie Lantik 12 Tenaga Ahli DPN, Termasuk Sabrang Letto dan Anak Hotman Paris
Kurnia Nangis Merasa Dikhianati Eggi Sudjana Pilih Damai dengan Jokowi: Kronologi Lengkap
SP3 Kasus Ijazah Jokowi: Eggi Sudjana & Damai Hari Lubis Diberhentikan Polda Metro Jaya
Polemik Ijazah Jokowi Tak Berhenti: Analisis Alasan Isu Ini Jadi Komoditas Politik Abadi