Performa Indeks Lainnya
Indeks IDXBUMN20 tercatat naik 0,34 persen ke level 372,50, sementara Jakarta Islamic Index (JII) menguat tipis 0,04 persen ke level 577,18.
Top Gainers dan Losers LQ45
Deretan saham top gainers dalam indeks LQ45 antara lain:
- PT AKR Corporindo Tbk (AKRA) naik 5,83 persen ke Rp1.180
- PT Merdeka Battery Materials Tbk (MBMA) naik 2,56 persen ke Rp600
- PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (TLKM) menguat 1,79 persen ke Rp3.420
Sementara itu, saham-saham yang termasuk dalam top losers LQ45 antara lain:
- PT Amman Mineral Internasional Tbk (AMMN) turun 2,88 persen ke Rp7.575
- PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) melemah 1,79 persen ke Rp55
- PT Charoen Pokphand Indonesia Tbk (CPIN) terkoreksi 1,44 persen ke Rp5.150
Artikel Terkait
Dim Sum Bonds Indonesia CNH 6 Miliar Ludes Terjual, Bukti Kepercayaan Global ke RI?
JSI Sinergi Mas Ekspansi ke Bisnis Pasir Silika & Akuisisi LAPD: Strategi Baru di SDA
KINO Suntik Modal Rp20,3 Miliar ke Ristra: Strategi Kuatkan Bisnis Skincare & Hadapi Persaingan
DJP Buka Suara Soal Video Viral Olahraga Saat Jam Kerja: Ini Faktanya!