“MD (Meninggal Dunia) 1 JL (49) dan luka bakar 1 CW (40),” terangnya.
Saat dikonfirmasi lebih lanjut, korban luka bakar Cui Weiqiang saat ini, telah dilarikan ke Rumah Sakit Umum Daerah Abdul Wahab Sjahranie (RSUD AWS) Samarinda.
Di luar itu, dikonfirmasi terpisah. Kepala Unit Humas RSUD AWS, dr Arysia Andhina mengatakan. Pasien WNA berinisial CW yang menderita luka bakar di seluruh tubuhnya. Sedang mendapatkan tindakan operasi.
“Korban segera mendapatkan pertolongan pertama dan telah dilakukan tindakan operasi dengan diagnosa combutio grade II- III 80%,” jelasnya.
Arysia menjelaskan setelah dilakukan tindakan operasi tersebut. Pasien akan ditempatkan di ruangan ICU dan diberikan obat-obatan pereda nyeri oleh dokter spesialis anestesi.
“Saat ini, tengah dirawat oleh dokter spesialis bedah plastik rekonstruksi dan dokter spesialis anestesi,” pungkasnya.
Sumber: kaltimfaktual.
Artikel Terkait
Polisi di Asahan Tabrak 4 Motor dan Kabur: Kronologi Lengkap & Fakta Terbaru
Viral Petugas Kemenhub Dituding Pungli Rp150 Ribu ke Mobil Bantuan Aceh: Ini Klarifikasi Lengkap
Ayah Prada Lucky Ditangkap TNI: Kronologi Lengkap, Penyebab KDRT, dan Penjelasan Resmi
Suami PPPK di Konawe Nikahi Wanita Lain, Istri Baru Ijab Kabul Langsung Dilupakan