Surplus Dagang Indonesia Tembus USD4,34 Miliar di September 2025, Terus Surplus 65 Bulan!

- Senin, 03 November 2025 | 14:00 WIB
Surplus Dagang Indonesia Tembus USD4,34 Miliar di September 2025, Terus Surplus 65 Bulan!
  • Amerika Serikat: USD13,48 miliar
  • India: USD10,45 miliar
  • Filipina: USD6,54 miliar

Sedangkan defisit perdagangan tercatat dengan:

  • China: -USD14,32 miliar
  • Australia: -USD4,01 miliar
  • Singapura: -USD3,43 miliar

Kinerja Perdagangan Non-Migas dengan Mitra Utama

Untuk kelompok non-migas, surplus terbesar dicapai dengan:

  • Amerika Serikat: USD15,70 miliar
  • India: USD10,52 miliar
  • Filipina: USD6,45 miliar

Defisit non-migas terdalam terjadi dengan:

  • China: -USD15,60 miliar
  • Australia: -USD3,38 miliar
  • Thailand: -USD1,29 miliar
Halaman:

Komentar