BREAKING: FIFA Beri Kabar Buruk untuk Timnas Indonesia, Shin Tae-yong Comeback Terancam Gagal!

- Kamis, 23 Oktober 2025 | 08:00 WIB
BREAKING: FIFA Beri Kabar Buruk untuk Timnas Indonesia, Shin Tae-yong Comeback Terancam Gagal!

Thailand naik empat posisi, dari peringkat 101 ke 97 dunia. Kemenangan 2-0 dan 6-1 atas Taiwan memberinya tambahan 13.17 poin.

Vietnam Naik Tiga Posisi

Vietnam juga menunjukkan performa solid. Dua kemenangan atas Nepal membuat tim asuhan Kim Sang-sik ini naik tiga peringkat, dari posisi 114 ke 111 dunia, dengan tambahan 13.7 poin.

Malaysia Sukses Menyalip Indonesia

Yang paling menyita perhatian adalah Malaysia. Dengan dua kemenangan beruntun atas Laos, Malaysia melesat lima posisi dari peringkat 123 ke 118 dunia. Pencapaian ini sekaligus membuat mereka berhasil menyalip peringkat FIFA Indonesia yang dalam setahun terakhir berada di atasnya.

Masa Depan Pelatih: Bisakah Shin Tae-yong Kembali?

Di tengah berita penurunan ranking, situasi kepelatihan Timnas Indonesia juga belum pasti. PSSI telah mengakhiri kerja sama dengan Patrick Kluivert pada 16 Oktober 2025.

Nama Shin Tae-yong mencuat kuat sebagai kandidat pelatih kepala. Pelatih asal Korea Selatan itu sendiri menyatakan keterbukaan untuk kembali menangani Timnas Indonesia, dengan syarat tawaran dari PSSI sesuai. Pertanyaannya, akankah kolaborasi antara Shin Tae-yong dan PSSI terwujud kembali?

Halaman:

Komentar