Sebelumnya, wacana pertemuan ini dibocorkan oleh Ketua Harian Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad saat ditemui di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Jumat (19/5/2023).
Dasco mengatakan, SBY dan Prabowo akan bertemu antara hari Sabtu (20/5/2023) atau Minggu (21/5/2023).
Baca juga: Didukung Relawan Jokowi-Gibran, Prabowo: Saya Tidak Menyangka, Terima Kasih
Menurutnya, Prabowo dan SBY memang sudah merencanakan untuk bertemu dalam rangka silaturahmi lebaran.
"Memang ini baru bisa ketemu pas waktunya Pak SBY bisa terima minggu ini, dan kebetulan Pak Prabowo waktunya cocok," tutur dia.
Sumber: regional.kompas.com
Artikel Terkait
Keracunan Massal MBG Soto Ayam di Mojokerto: 261 Siswa Terdampak, 121 Dirawat
Denada Buka Suara Soal Gugatan Anak Kandung & Tuntutan Rp 7 Miliar: Fakta Terbaru
Trump Pertimbangkan Serangan Militer ke Iran: Analisis Protes Berdarah & Ancaman Balasan
Rusia Klaim Tembak Jatuh Jet F-16 Ukraina Pakai Rudal S-300: Fakta dan Analisis