Sepelenya Alasan Kubu Ganjar Mundur dari PSI, Noval: Tanda Belum Dewasa!

- Selasa, 08 Agustus 2023 | 16:00 WIB
Sepelenya Alasan Kubu Ganjar Mundur dari PSI, Noval: Tanda Belum Dewasa!


"PSI belum memastikan dukungannya, tapi kadernya dah pada kabur," tegasnya seperti yang dilansir dari akun media sosial pribadinya pada Selasa (8/8)



Tentu hal ini menjadi pertanyaan sendiri. Noval menilai bahwa ini adalah tanda sejumlah kader yang keluar dari partai adalah sosok-sosok yang belum dewasa dalam berpolitik. Ia curiga masih banyak kader serupa dalam PSI.


"Partai ini memang diisi oleh orang-orang yang belum dewasa dalam berfikir," tuturnya.


Sumber: suara

Halaman:

Komentar