Justru, magister ilmu politik Universitas Indonesia itu memandang, kecenderungan Jokowi adalah menyelamatkan kepentingan pemerintahan yang dia bangun selama 2 periode.
“Sehingga kalau pun mendukung Prabowo, dia tidak bisa meninggalkan Ganjar,” tuturnya.
Oleh karena itu, Ali menyimpulkan arah dukungan Jokowi tidak tertumpu pada satu Capres saja, melainkan dua sosok yang berasal dari barisan pemerintahannya.
“Presiden Jokowi akan mengikuti bandul politik elektoral dari dua kandidat yang saat ini paling kuat di antara 3 nama, yaitu Ganjar dan Prabowo,” demikian Ali menambahkan
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Gerindra Siap Tampung Gelombang Besar Kader Projo, Dasco: Kita Siap!
Projo Ganti Logo: Tak Pakai Wajah Jokowi Lagi, Ini Alasannya
Usulan Double Track Megawati vs Kereta Cepat Whoosh: Polemik Utang dan Prioritas
Kasus Ijazah Jokowi: Polda Metro Segera Gelar Perkara, Tersangka Akan Ditetapkan