GELORA.ME -Publik belakangan dihebohkan dengan kabar anggota DPR yang minta 80 kursi pesawat kelas bisnis untuk berangkat ibadah haji. Hal itu diungkap oleh Direktur Utama PT Garuda Indonesia Irfan Setiaputra. Ia menyebut, permintaan itu disampaikan oleh Sekretaris Jenderal DPR. Kabar anggota DPR yang minta diistimewakan itu sontak saja ditanggapi sinis oleh banyak orang, tak terkecuali Melanie Subono. Lewat Instagram, ia pun memberi sindiran. Ia tampak mengunggah salah satu cover berita Dirut Garuda Indonesia mendapat permintaan menyiapkan 80 kursi bisnis untuk anggota DPR berangkat haji.
Artikel Terkait
Hotman Paris Sindir Kreator Podcast: Pemilik Akun Justru Juara Selingkuh
Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis di Penjara, Skandal, hingga 4 Perceraian Selebritis
Safa Marwah Tegaskan Status Hubungan dengan Ridwan Kamil: Kami Hanya Teman Biasa
Fakta Rekaman CCTV Inara Rusli & Insan: Cuma 3 Menit, Bukan 2 Jam!