TANJUNG - Sungai Tabalong meluap. Sejumlah kawasan pemukiman di dataran rendah tepat di bibir sungai terendam, Minggu (17/12).
Semakin dekat dengan sungai, kondisi banjir semakin dalam. Beberapa diantaranya di area Kecamatan Tanjung, Murung Pudak, Kelua, dan Pugaan.
Kepala Laksana (Kalak) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tabalong, Haris Fachrozi mengatakan meski banjir kondisinya masih aman. "Masih aman," katanya.
Baca Juga: Mewaspadai Banjir di Musim Hujan
Sementara tidak ada warga yang harus dievakuasi karena bencana luapan air sungai tersebut.
Artikel Terkait
Bentrokan TKA China vs Pekerja Lokal di Proyek IPIP Kolaka: 4 WNA Diamankan Polisi
Bentrokan di Tambang Nikel IPIP Kolaka: Kronologi TKA China Aniaya Pekerja Lokal & Respons Polisi
Longsor Cisarua Bandung: 23 Marinir Tertimbun, 4 Meninggal Dunia | Update Evakuasi
Suami Korban Jambret Sleman Jadi Tersangka, Ini Kronologi Lengkap Hingga 2 Pelaku Tewas