GELORA.ME - Mobil listrik merupakan kendaraan yang menggunakan teknologi tinggi. Hal itu sering dikaitkan dengan biaya perbaikan yang mahal.
Biaya perbaikan baterai masih menjadi hal menakutkan bagi konsumen untuk beralih ke mobil listrik.
Selain perbaikan baterai, data terbaru menyatakan bahwa biaya perbaikan mobil listrik tidak jauh lebih mahal jika dibandingkan dengan mobil konvensional dengan pembakaran internal.
Mobil baru, terlebih khususnya mobil listrik saat ini mengusung teknologi canggih. Teknologi tersebut membutuhkan berbagai komponen penting, seperti sensor lidar, sensor radar, dan kamera.
Apalagi ditambah dengan paket baterai dan motor listrik yang mampu membuat biaya perbaikan semakin banyak. Hal ini yang membuat kepemilikan mobil listrik semakin menakutkan.
Artikel Terkait
Angkot Listrik Resmi Didorong Pemerintah! Ini Strategi & Insentifnya
WMoto Nexy+ 180 2025 Resmi Meluncur, Skutik Bongsor dengan Fitur Lengkap & Harga Terjangkau untuk Saingi NMAX dan PCX
GJAW 2025 Pasang Target Rp5,1 Triliun, Bisakah Dongkrak Penjualan Mobil yang Lesu?
Prabowo Gagas Mobil Nasional, Pengamat Soroti Kunci Agar Tak Mangkrak Lagi