Baca Juga: Progres Pesat Pembangunan IKN: Rumah Tapak Jabatan Menteri, Hunian ASN, dan Smart Forest City
Tujuan dari kegiatan ini muncul sebagai respons terhadap urgensi mencapai kehidupan yang sehat dan berkelanjutan dalam pembangunan masyarakat.
Acara ini juga sebagai upaya untuk meningkatkan kesadaran masyarakat mengenai pencegahan stunting dan kewirausahaan.
"Kami berharap dengan adanya kegiatan Bantu Negeri ini, masyarakat dapat memiliki pemahaman yang lebih baik mengenai stunting dan kewirausahaan," ujar M Pradana Indraputra, Ketua Relawan Penerus Negeri Sumbar.
Ketua PKK Kecamatan Pauh, Fitria, mengapresiasi kegiatan Bantu Negeri yang digelar oleh Relawan Penerus Negeri Sumbar.
Ia berharap kegiatan ini dapat terus dilaksanakan secara rutin agar dapat memberikan manfaat yang lebih besar bagi masyarakat.
"Kegiatan ini sangat bermanfaat bagi masyarakat, terutama untuk meningkatkan pengetahuan mengenai kesehatan dan kewirausahaan," ujar Fitria.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: harianhaluan.com
Artikel Terkait
BMKG Peringatkan Cuaca Ekstrem Hujan Lebat Landa Indonesia Hingga 6 November 2025, Ini Daftar Wilayahnya
Prediksi Persib vs Bali United: Thom Haye Kunci Kemenangan Tanpa Guaycochea
Presiden Prabowo Minta Guru Bahasa Inggris dari Selandia Baru untuk Latih Calon PMI
Polisi Ungkap Modus Penipuan Kripto Rp 3 Miliar: Profesor Palsu Ramal Runtuhnya Pasar Saham