GELORA.ME - Bepergian melalui jalan tol alias jalan bebas hambatan akan mempercepat waktu tempuh kala menuju lokasi tujuan.
Indonesia di era pemerintahan Presiden Joko Widodo secara masif membangun jalan tol ribuan kilometer.
Tercatat, hingga tahun ini jalan tol yang dibangun Presiden Jokowi membentang lebih dari 1.900 kilometer.
Jumlah panjang jalan tol tersebut diprediksi akan terus bertambah hingga akhir pemerintahaan pada tahun 2024 mendatang.
Melintasi jalan tol sering kali membosankan dengan pemandangan di sisi kiri dan kanan jalan yang monoton hingga bikin ngantuk pengendara.
Artikel Terkait
Puslabfor Polri Ungkap Bercak Darah di Kamar Lula Lahfah: Hasil Analisis Forensik Lengkap
Mundur Massal Pimpinan OJK & BEI: Dampak Free Float dan Tantangan untuk Prabowo
Trading Halt IHSG 2026: Analisis Lengkap Peran MSCI dan Hedge Fund Global
Update Longsor Bandung Barat: 60 Korban Ditemukan, 20 Masih Hilang - Operasi SAR Terus Berlanjut