GELORA.ME- PT Kliring Berjangka Indonesia (Persero) membuka lowongan kerja terbaru untuk posisi Staff DSP- Sekretaris Direksi dengan sistem kontrak PKWT.
PT Kliring Berjangka Indonesia (Persero), atau KBI, adalah perusahaan yang fokus pada kliring dan penjaminan penyelesaian transaksi berjangka dan derivatif.
Selain itu, KBI juga berperan sebagai Pusat Registrasi Sistem Resi Gudang untuk penyelesaian transaksi pasar fisik.
Sebagai administrator Sistem Pengawasan Tunggal transaksi SPA, KBI memainkan peran kunci dalam memastikan keamanan dan keberlanjutan pasar keuangan.
Berikut adalah tanggung jawab dan persyaratan yang perlu dipenuhi:
Artikel Terkait
Puslabfor Polri Ungkap Bercak Darah di Kamar Lula Lahfah: Hasil Analisis Forensik Lengkap
Mundur Massal Pimpinan OJK & BEI: Dampak Free Float dan Tantangan untuk Prabowo
Trading Halt IHSG 2026: Analisis Lengkap Peran MSCI dan Hedge Fund Global
Update Longsor Bandung Barat: 60 Korban Ditemukan, 20 Masih Hilang - Operasi SAR Terus Berlanjut