GELORA.ME - Presiden Jokowi menghadiri APEC CEO Summit di San Francisco, Amerika Serikat (AS). Dalam pertemuan tersebut, ada peristiwa menarik di mana Jokowi dikerubungi para CEO.
Menurut pengakuan Jokowi, para bos itu tidak bicara investasi dan hanya sekadar ingin berfoto. "Enggak ada (bahas investasi). Minta foto aja, hehehe," ujar Jokowi.
Dalam forum itu, Jokowi kembali mempromosikan Indonesia sebagai negara yang ramah investasi.
"Indonesia is your best partner for business, so visit Indonesia, invest in Indonesia, trade in Indonesia," tuturnya.
Artikel Terkait
Puslabfor Polri Ungkap Bercak Darah di Kamar Lula Lahfah: Hasil Analisis Forensik Lengkap
Mundur Massal Pimpinan OJK & BEI: Dampak Free Float dan Tantangan untuk Prabowo
Trading Halt IHSG 2026: Analisis Lengkap Peran MSCI dan Hedge Fund Global
Update Longsor Bandung Barat: 60 Korban Ditemukan, 20 Masih Hilang - Operasi SAR Terus Berlanjut