GELORA.ME - Istri Founder Grab Chloe Tong dikritik netizen karena dianggap mendukung Israel dalam konflik dengan Palestina.
Kontroversi ini bermula dari unggahan Chloe Tong di akun Instagram pribadinya, @chloetong.
Dalam unggahan tersebut, Chloe Tong mengungkapkan rasa cintanya terhadap Israel dan menyebutnya sebagai lokasi berlibur favoritnya dan keluarganya.
Pernyataan istri founder Grab yang diduga beri dukungan untuk Israel ini sontak mendatangkan komentar dari netizen tanah air. Banyak yang mengancam untuk memblokir aplikasi transportasi online tersebut.
Ada juga netizen yang mengaku akan memberikan bintang paling rendah dalam penilaian aplikasi Grab, yakni bintang 1.
Artikel Terkait
Update Longsor Bandung Barat: 60 Korban Ditemukan, 20 Masih Hilang - Operasi SAR Terus Berlanjut
Kritik Gatot Nurmantyo ke Kapolri Listyo Sigit: 3 Poin Kontroversial & Alarm Demokrasi
Jokowi Bicara Sous Korupsi Haji: Setiap Kasus Pasti Mengaitkan Saya
Sally Siswi SMK Letris Pamulang Hilang 2026: Kronologi Lengkap & Perkembangan Terbaru Pencarian