GELORA.ME -Mantan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald TRump telah tiba di Atlanta, Georgia untuk menyerahkan diri terkait dakwaan upaya menggagalkan hasil Pilpres 2020.
Trump dilaporkan tiba di penjara Fulton County pada Kamis (24/8) pukul 19.34 waktu setempat, sekitar 30 menit setelah pesawat pribadinya mendarat di bandara Hartsfield-Jakson, Atlanta. Iring-iringin mobil Trump tampak berhenti di pintu masuk belakang penjara.
Reuters menyebut, puluhan pendukung Trump berkumpul di luar penjara sembari membawa bendera bertuliskan nama "Trump".
Artikel Terkait
Teman Kuliah Jokowi di UGM Bantah Ijazah Palsu: Roy Suryo Mengada-ada, Ini Faktanya
Tukang Es Gabus Bohongi Dedi Mulyadi Soal Rumah, Fakta Warisan Terungkap!
Militer AS Siap Serang Iran: Pentagon Laporkan Kesiapan Penuh ke Trump, Iran Balas dengan 1.000 Drone Baru
Bappenas: Program Makan Bergizi (MBG) Lebih Mendesak daripada Lapangan Kerja, Ini Alasannya