GELORA.ME -Belum lama ini beredar video viral di media sosial, terlihat di tengah dekorasi pernikahan yang lengkap dengan tenda dan kursi untuk tamu undang mendadak ada mobil ambulans.
Rupanya kebahagiaan kedua belah mempelai asal Palembang itu berubah menjadi kesedihan dalam sekejap. Pasalnya pengantin wanita meninggal dunia lima menit setelah ijab kabul berlangsung.
Sang pengantin wanita pun langsung dilarikan ke Rumah Sakit Mohammad Hoesin (RSMH) Palembang dengan menggunakan ambulans.
"Pernikahan yang tadinya penuh kebagian hanya lima menit berganti kedukaan. Setelah lima menit ijab qobul mempelai wanita menghembuskan napas terakhir menghadap Tuhannya," tulis akun tersebut.
Artikel Terkait
Discombobulator: Senjata Rahasia AS Lumpuhkan Roket Rusia & China di Venezuela
USS Abraham Lincoln Siap Serang Iran dalam 1-2 Hari: AS Kerahkan Pesawat Tempur, UEA Tolak
Kemajuan ICBM dan Produksi Nuklir Korea Utara: Ancaman Global yang Makin Nyata
Rocky Gerung Diperiksa Polda Metro Jaya sebagai Saksi Kasus Ijazah Jokowi: Fakta dan Kronologi