3. Brokoli
Brokoli adalah sayuran yang mengandung protein, serat, serta vitamin dan mineral penting. Bisa dimasak, dipanggang, atau dijadikan tambahan dalam hidangan.
4. Bayam
Bayam mengandung protein, zat besi, dan berbagai nutrisi lainnya. Ideal untuk salad, tumisan, atau smoothie.
5. Kacang almond
Almond adalah sumber protein nabati yang kaya akan vitamin E dan magnesium. Sebagai camilan sehat atau tambahan pada berbagai hidangan.
6. Tahu
Tahu adalah sumber protein nabati yang serbaguna dan dapat digunakan dalam berbagai masakan, seperti tumisan, sup, atau dipanggang.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: obortimur.com
Artikel Terkait
Ditemukan Pelanggaran, Kemenag Cabut Sertifikat Halal Roti Okko
10 Tahun Pemerintahan Jokowi: Warisan Utang Menggunung, Tak Sebanding dengan Pertumbuhan
Viral Banyak Anak Cuci Darah di RSCM, Ini Penyebab serta Pencegahannya
Hasil Uji BPOM: Roti Okko Mengandung Pengawet Ilegal, Roti Aoka Lolos Uji