Salinan Keppres Amnesti Hasto Kristiyanto Diterima KPK

- Jumat, 01 Agustus 2025 | 21:05 WIB
Salinan Keppres Amnesti Hasto Kristiyanto Diterima KPK



Widodo mengatakan, surat salinan Keppres amnesti Hasto telah diterima Pelaksana Tugas Deputi Bidang Penindakan dan Eksekusi KPK Asep Guntur Rahayu mewakili pimpinan KPK.


"Ini surat salinan Keppresnya (diserahkan) kepada Pak Asep. Cuma isinya apa nanti pimpinan yang akan menyampaikan terhadap keputusan tersebut," terang Widodo.


"Saya yang terima. Dengan saya, ini mau proses dulu suratnya biar cepat, nanti teman-teman ke belakang tunggu ya," kata Asep di lokasi yang sama.


Sumber: RMOL 

Halaman:

Komentar