GELORA.ME -Kriteria Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto dalam memilih calon wakil presiden (cawapres) berbeda dengan Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri.
Megawati, kata pengamat politik dari Universitas Paramadina Hendri Satrio, cenderung memilih cawapres yang cukup masa atau berumur dan tidak akan bisa tampil sebagai pesaing petugas partai di kemudian hari. Sementara Prabowo tidak terlalu memikirkan hal tersebut.
Artikel Terkait
Gerindra Siap Tampung Gelombang Besar Kader Projo, Dasco: Kita Siap!
Projo Ganti Logo: Tak Pakai Wajah Jokowi Lagi, Ini Alasannya
Usulan Double Track Megawati vs Kereta Cepat Whoosh: Polemik Utang dan Prioritas
Kasus Ijazah Jokowi: Polda Metro Segera Gelar Perkara, Tersangka Akan Ditetapkan