Sama-sama berseragam dan identik dengan anak muda, ini beda gaji karyawan Indomaret dan Mie Gacoan lebih worth it yang mana?

- Sabtu, 27 Januari 2024 | 11:01 WIB
Sama-sama berseragam dan identik dengan anak muda, ini beda gaji karyawan Indomaret dan Mie Gacoan lebih worth it yang mana?


GELORA.ME – Karyawan Indomaret dan Mie Gacoan banyak didominasi oleh anak muda.

Kerjanya pun dari berbagai macam posisi seperti Kasir dan Pramuniaga di Indomaret, sedangkan di Mie Gacoan terdapat posisi di kitchen.

Sebetulnya bagaimana perbandingan gaji karyawan Indomaret dengan Mi Gacoan?

Lebih mending mana kerja jadi karyawan Indomaret atau Mie Gacoan?

Baca Juga: Perbedaan compact powder, two way cake, dan loose powder, sama-sama bedak tapi fungsinya beda, yuk review!

Indomaret dan Mie Gacoan memiliki basis bisnis yang berbeda, yaitu Indomaret di sektor retail dan Mi Gacoan di sektor FNB.

Namun keduanya memiliki kesamaan terkait dengan jumlah anak muda yang bekerja di kedua perusahaan tersebut.

Selain itu, keduanya juga memiliki seragam khasnya yang harus dipakai setiap karyawan.

Di Indomaret memiliki beberapa tingkatan posisi pekerjaan yang disesuaikan dengan jumlah besaran gaji yang diterima.

Baca Juga: Tangis TKW Wilfrida pecah ungkap dirinya bebas dari hukuman mati: Pak Prabowo Subianto seperti malaikat

Dikutip dari Youtube salah satu karyawan Indomaret, Durun Napis pada 24 Januari 2024.

Perolehan gaji disesuaikan dengan UMR penempatan masing-masing karyawan bukan domisili.

Di satu toko posisi tertinggi dipegang oleh Manajer dengan gaji sebesar 9.2 juta seperti dikutip dari akun TikTok Dunia Bisnis pada 26 Januari 2024.

Sedangkan gaji terendah berkisar antara 1,9 juta hingga 2,5 juta untuk posisi pramuniaga dan kasir.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: hops.id

Komentar