MALANG KOTA- Kejadian pohon tumbang kembali terjadi di Kota Malang kemarin siang (21/1).
Bila sehari sebelumnya di Jalan Ijen, kemarin terjadi di Jalan Mayjen Sungkono, Kecamatan Kedungkandang.
Dari pantauan koran ini, pohon tumbang sekitar pukul 11.35.
Tepatnya saat hujan turun dengan intensitas sedang.
Arus lalu lintas dari dua arah sempat tertutup satu jam.
Artikel Terkait
Bentrokan TKA China vs Pekerja Lokal di Proyek IPIP Kolaka: 4 WNA Diamankan Polisi
Bentrokan di Tambang Nikel IPIP Kolaka: Kronologi TKA China Aniaya Pekerja Lokal & Respons Polisi
Longsor Cisarua Bandung: 23 Marinir Tertimbun, 4 Meninggal Dunia | Update Evakuasi
Suami Korban Jambret Sleman Jadi Tersangka, Ini Kronologi Lengkap Hingga 2 Pelaku Tewas