Peringatan potensi tsunami dapat terjadi akibat terlihatnya gelombang laut setinggi 5 meter di Ishikawa.
“Gelombang tsunami berbahaya akibat gempa ini mungkin terjadi dalam jarak 300 km dari pusat gempa, di sepanjang pantai Jepang,” jelas Pusat Peringatan Tsunami Pasifik yang berada di Hawaii.
Dampak kerusakan Gempa Bumi membuat lumpuh aktifitas dan ekonomi serta pemberian bantuan logistik semenanjung Noto di prefektur Ishikawa Jepang.
Rumah Sakit Kota Suzu di Ishikawa melaporkan banyaknya pasien yang terluka datang. Pengangkutan korban cedera terhambat karena jalan rusak. Rumah sakit tersebut beroperasi menggunakan generatornya sendiri karena listrik padam di distrik sekitarnya.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: bahanarakyat.com
Artikel Terkait
Bentrokan TKA China vs Pekerja Lokal di Proyek IPIP Kolaka: 4 WNA Diamankan Polisi
Bentrokan di Tambang Nikel IPIP Kolaka: Kronologi TKA China Aniaya Pekerja Lokal & Respons Polisi
Longsor Cisarua Bandung: 23 Marinir Tertimbun, 4 Meninggal Dunia | Update Evakuasi
Suami Korban Jambret Sleman Jadi Tersangka, Ini Kronologi Lengkap Hingga 2 Pelaku Tewas