Pada saat ditemukan kondisi mahasiswa itu tertelungkup.
Baca Juga: Pasangan Suami Istri Tewas Diduga Kesetrum Listrik PJU, Pemkot Mojokerto Langsung Lakukan Ini
Berdasarkan informasi yang diperoleh, kronologi kejadian dimulai ketika mahasiswa itu bersama 12 temannya memulai perjalanan dari Jember.
Mereka hendak menjalani kegiatan rafting di sekitar Bosamba, Kecamatan Taman Krocok, Bondowoso.
Cuaca di sekitar lokasi kejadian cukup ekstrem dengan hujan deras, yang membuat mereka berteduh hingga reda.
Sekitar pukul 16.00 WIB, setelah memeriksa aliran sungai di Jembatan Bosamba, satu perahu berisi enam orang turun ke sungai.
Namun, nasib buruk menimpa mereka ketika perahu rafting terbentur tebing di tengah perjalanan.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: klikmedianetwork.com
Artikel Terkait
Warga Tuban Rugi Jutaan Rupiah! Motor Brebet & Tak Bertenaga Usai Isi Pertamax, Ini Penyebabnya
Ulat di Menu MBG SMAN 1 Kamal Diklaim Tinggi Protein, Ini Faktanya
Kronologi Lengkap Pembunuhan Sadis di Siak: Motif Gara-Gara Hotspot Dimatikan Mengejutkan
Siswi SMA Pesisir Selatan Melahirkan di Kelas, Terungkap Dihamili Paman Sendiri