Nusantara62 - Gaikindo atau Gabungan Industri Kendaraan Bermotor di Indonesia baru saja mengumumkan penjualan mobil 2023 di Indonesia.
Dari data Gaikindo itu, tercatat penjualan ritel atau penjualan dari diler ke konsumen sebanyak 998.059 unit, sedangkan penjualan wholesales dari pabrik ke diler sebanyak 1.005.802 unit.
Data Gaikindo itu mencakup 35 brand atau merek mobil yang merupakan anggota Gaikindo dan memasarkan produknya di Indonesia.
Baca Juga: Penjualan Mobil 2023 Anjlok, Sebesar Ini Penurunan untuk Wholesales dan Ritel
Toyota masih menempati posisi teratas penjualan mobil di Indonesia.
Tempat kedua juga masih dipegang Daihatsu.
Artikel Terkait
Review Polytron Fox R: Ojol Tempuh 200 Km, Biaya Cuma Rp 10 Ribu!
Hyundai New Creta Alpha 2026: Review Lengkap Spesifikasi, Fitur, Harga & Keunggulan
Afeela by Sony Honda Mobility: Mobil Listrik Pertama dengan PS Remote Play untuk Main Game PS5
Mobil Nasional i2C: SUV Listrik Indonesia Harga di Bawah 300 Juta?