BondowosoNetwork.com - Dalam beberapa tahun terakhir, trend kendaraan bergaya retro semakin diminati.
Dengan semakin banyaknya permintaan akan skuter matik, serta gaya retro yang sedang naik daun, Honda Indonesia memutuskan untuk meluncurkan skuter matik terbaru.
Skuter matik semakin populer di kalangan pengendara sepeda motor karena kemudahan penggunaannya dan kenyamanan yang ditawarkan.
Skuter matik yang memiliki desain klasik ini dirancang dengan teknologi modern yang akan memberikan pengalaman berkendara yang menyenangkan bagi para pecintanya.
Baca Juga: Muncul Skutik Gemoy Gaya Off Road, XP 400 GT Siap Menguji Keunggulan Honda ADV di Pasar Otomotif
Baru-baru ini Astra Honda Motor (AHM) telah menyebarkan undangan berkaitan peluncuran produk terbaru mereka.
Melansir dari berbagai sumber, beberapa waktu yang lalu, pabrikan asal Jepang ini telah merilis produk terbarunya di Thailand dengan tajuk Honda Giorno.
Artikel Terkait
Review Polytron Fox R: Ojol Tempuh 200 Km, Biaya Cuma Rp 10 Ribu!
Hyundai New Creta Alpha 2026: Review Lengkap Spesifikasi, Fitur, Harga & Keunggulan
Afeela by Sony Honda Mobility: Mobil Listrik Pertama dengan PS Remote Play untuk Main Game PS5
Mobil Nasional i2C: SUV Listrik Indonesia Harga di Bawah 300 Juta?