Sebelumnya PSSI telah merilis jumlah, harga dan kapan tiket Timnas Indonesia vs Argentina bisa dibeli pada konferensi pers di Stadion Utama Gelora Bung Karno Senayan.
Terdapat empat kategori tiket yang disediakan untuk pertandingan yang akan berlangsung di SUGBK, Senayan pada 19 Juni mendatang tersebut.
Kategori 3 atau termurah dijual dengan harga Rp600 ribu, disusul berturut-turut Kategori 2, Kategori 1 dan VIP Barat dan Timur yang dipatok Rp1,2 juta, Rp2,5 juta dan Rp4,25 juta.
Jika dibandingkan harga tiket FIFA Matchday sebelumnya kontra Burundi, PSSI cuma mematok tiket termurah Rp90 ribu alias berkali-kali lipat lebih rendah.
Sumber: suara
Artikel Terkait
Sabar/Reza Kalahkan Unggulan Malaysia di Hylo Open 2025: Kunci Kemenangan & Strategi ke Semifinal
Putri Kusuma Wardani Lolos Semifinal Hylo Open 2025, Hadapi Unnati Hooda
Willem II Bantai FC Dordrecht 7-0: Dirk Kuyt Sebut Kekalahan Gila dan Pahit di KNVB Cup 2025
Sabar/Reza Lolos ke BWF World Tour Finals 2025: Sejarah, Prestasi, dan Jalannya ke Semifinal