Baca Juga: Advan Luncurkan Dua Laptop Terbarunya, Soal Performa Tak Kalah Dengan Yang Lain
Laptop Advan Workplus memiliki berat tidak sampai 1.3 Kg, yang membuat laptop ini ringan dan sangat nyaman ketika digunakan mobile.
“Laptop Advan Workplus memiliki keamanan lebih tinggi dengan fitur fingerprint. Cukup dengan jari untuk masuk ke system windows,” tambahnya.
Ia menambahkan, laptop Advan Workplus ini dilengkapi dengan RAM sebesar 16GB dan SSD sebesar 512GB. SSD-nya ini bisa di upgrade hingga 1 TB, jika pengguna membutuhkan ruang penyimpanan yang lebih besar.
Baca Juga: Skylight Luncurkan Kalender Unik, Miliki Panel Touchscreen
Sementara itu, untuk pembelian Advan Workplus ini sudah termasuk Windows 11. Untuk di awal Februari 2024 ini, Advan menghadirkan promo “Fantastic Price” khusus Advan Workplus mulai 1-10 Februari 2024.
“Harga promonya itu sisa Rp6,99 juta dari harga normalnya Rp7,69 juta. Jadi yang mau beli segera datang ke Mugen Computer Pettarani, unit yang disiapkan juga terbatas hanya 100 unit,” ungkapnya.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: gartonnews.com
Artikel Terkait
Mundur Massal Pimpinan OJK & BEI: Dampak Free Float dan Tantangan untuk Prabowo
Trading Halt IHSG 2026: Analisis Lengkap Peran MSCI dan Hedge Fund Global
Update Longsor Bandung Barat: 60 Korban Ditemukan, 20 Masih Hilang - Operasi SAR Terus Berlanjut
Kritik Gatot Nurmantyo ke Kapolri Listyo Sigit: 3 Poin Kontroversial & Alarm Demokrasi