GELORA.ME – Dalam menjalani kehidupan, banyak dari kita yang diliputi rasa ketakutan akan bagaimana penilaian orang lain atau bagaimana orang lain men-judge atau memberikan penilaian kita.
Padahal sebenarnya men-judge atau penilaian orang lain bukanlah satu-satunya hal yang bisa kita jadikan acuan untuk menjalani kehidupan.
Penilaian orang lain hanyalah salah satu dari sekian banyak hal yang bisa kita ambil sebagai pelajaran untuk menjalani kehidupan dengan tenang.
Sayangnya, tak sedikit orang yang ada di dunia menjadikan penilaian orang lain sebagai salah satu pedoman hidup bahagia dan sukses.
Hal itu sangat sulit untuk dikendalikan mengingat pada dasarnya manusia adalah makhluk sosial yang tentu saja ada bagian dari manusia yang bergantung pada manusia lainnya.
Namun, ketakutan-ketakutan akan penilaian orang lain terhadap kita sebenarnya sudah tidak menakutkan lagi karena 3 alasan ini, apa sajakah alasan-alasan tersebut?
Artikel Terkait
Update Longsor Bandung Barat: 60 Korban Ditemukan, 20 Masih Hilang - Operasi SAR Terus Berlanjut
Kritik Gatot Nurmantyo ke Kapolri Listyo Sigit: 3 Poin Kontroversial & Alarm Demokrasi
Jokowi Bicara Sous Korupsi Haji: Setiap Kasus Pasti Mengaitkan Saya
Sally Siswi SMK Letris Pamulang Hilang 2026: Kronologi Lengkap & Perkembangan Terbaru Pencarian