GORAJUARA - Sejak pagi, masyarakat di Kelurahan Palasari Kecamatan Cibiru tampak antusias mengantre mendapatkan sembako dan pangan murah, pada Gerakan Pasar Murah On The Road yang digelar di Pelataran Kantor Polisi Subsektor Cibiru, Kamis 18 Januari 2024.
Dengan tertib, mereka berbaris memanjang di stan yang menjual berbagai sembako dan pangan murah tersebut.
Kehadiran GPM On The Road ini disambut antusias warga, salah satunya diungkapkan Ari, warga Cilengkrang 2. Ia mengaku terbantu dengan adanya GPM ini yang hadir di dekat rumahnya.
Baca Juga: Gaza Palestina Terus Dibombardir, Wasekjen MUI Ikhsan Abdullah Ingatkan Jangan Kendur Boikot Israel
Ari mengaku membeli bahan pokok mulai dari beras, gula, minyak dengan harga murah.
"Bagus ini, kita dapat sembako dengan harga murah. Dekat lagi dari rumah," katanya.
Artikel Terkait
Ahmad Sahroni Sindir Pelaku Penjarahan: Boro-boro Bayar Pajak, Nunggu Sembako
Pesan Jokowi di Kongres Projo 2025: Logo Baru dan Perintah Kerja untuk Rakyat
Airbus A400M Tiba di Indonesia: Penguatan Armada TNI AU dan Momen Bersejarah
PMI Manufaktur Indonesia Oktober 2025 Capai 51,2, Tandai Ekspansi Awal Kuartal IV