GORAJUARA - Peringatan tsunami dikeluarkan menyusul gempa berkekuatan magnitudo 7,4 mengguncang Prefektur Ishikawa, Jepang tengah.
Dilansir dari NHK, Senin (1/1/2024), gempa magnitudo 7,4 membuat bangunan di kawasan sekitar ibu kota Tokyo berguncang. Sejauh ini belum diperoleh informasi ada laporan kerusakan atau korban jiwa.
Baca Juga: Temuan Penyebab Sesungguhnya Gempa di Sumedang Cukup Mengejutkan, BMKG Minta Warga Tetap Tenang
Artikel Terkait
Pohon Tumbang Tewaskan Pengemudi Lexus di Pondok Indah: Kronologi Lengkap dan Faktor Penyebab
Chery Siap Pakai BBM Etanol 10%, Mesinnya Bahkan Bisa Tahan hingga E30!
Gempa M 5.1 Guncang Keerom Papua, BMKG: Tak Ada Laporan Kerusakan Hingga Saat Ini
Mahfud MD Siap Jadi Saksi KPK Soal Dugaan Mark Up Kereta Cepat Whoosh: Saya Akan Datang!