Sementara itu, Newcastle United dalam pertandingan sebelumnya berhasil meraih kemenangan 3-0 atas Fulham.
Baca Juga: Prediksi Atletico Madrid vs Getafe: Pertandingan Seru pada Lanjutan Liga Spanyol 2023/2024
Meskipun mendominasi sepanjang pertandingan, belum ada gol yang tercipta di babak pertama dan mereka berhasil mencetak tiga gol pada paruh kedua.
Dengan kualitas pemain luar biasa, kedua tim bersaing ketat. Meski begitu, Chelsea sedikit diunggulkan dengan keuntungan bermain di hadapan pendukungnya.
Laga Chelsea vs Newcastle United diprediksi bakal menyuguhkan pertandingan yang menarik di atas lapangan hijau.
Baca Juga: Prediksi Rayo Vallecano vs Valencia: Pertandingan Seru pada Lanjutan Liga Spanyol 2023/2024
Prediksi Susunan Pemain
Chelsea (4-2-3-1): Petrovic; Gusto, Disasi, Badiashile, Maatsen; Caicedo, Fernandez; Sterling, Gallagher, Palmer; Broja.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: tinewss.com
Artikel Terkait
Update Longsor Bandung Barat: 60 Korban Ditemukan, 20 Masih Hilang - Operasi SAR Terus Berlanjut
Kritik Gatot Nurmantyo ke Kapolri Listyo Sigit: 3 Poin Kontroversial & Alarm Demokrasi
Jokowi Bicara Sous Korupsi Haji: Setiap Kasus Pasti Mengaitkan Saya
Sally Siswi SMK Letris Pamulang Hilang 2026: Kronologi Lengkap & Perkembangan Terbaru Pencarian