GELORA.ME – Sekjen Kementerian PUPR, Muhammadin Al Fattah mengungkapkan pemerintah membutuhkan suplai BBM guna memastikan kelancaran progres pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara.
Seperti dikutip GELORA.ME dari YouTube BorneoTube, pembangunan IKN saat ini telah mencapai lebih dari 60 persen.
Untuk memastikan pembangunan IKN tahap pertama ini dapat berjalan lancar, tentunya memerlukan dukungan energi.
Salah satunya adalah bahan bakar minyak yang kebutuhannya terus bertambah seiring dengan meningkatnya kuantitas pelaksanaan pembangunan di IKN ini.
Pembangunan ini baik yang dilakukan pemerintah maupun pihak investor.
Artikel Terkait
Mundur Massal Pimpinan OJK & BEI: Dampak Free Float dan Tantangan untuk Prabowo
Trading Halt IHSG 2026: Analisis Lengkap Peran MSCI dan Hedge Fund Global
Update Longsor Bandung Barat: 60 Korban Ditemukan, 20 Masih Hilang - Operasi SAR Terus Berlanjut
Kritik Gatot Nurmantyo ke Kapolri Listyo Sigit: 3 Poin Kontroversial & Alarm Demokrasi